iniLoker.com | Lowongan Kerja PT Yamaha Motor Untuk SMK/D3/S1 Terbaru 2016 - Kabar gembira bagi anda para jobseeker, terutama bagi anda yang baru lulus sekolah atau kuliah karena kini salah satu perusahaan raksasa otomotif sedang membuka lowongan kerja terbaru. Perusahaan otomotif tersebut yaitu PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing yang kini sedang membuka lowongan kerja PT Yamaha Motor untuk SMK/D3/S1 terbaru 2016. Bagi kamu yang ingin bekerja di perusahaan tersebut, langsung saja disimak baik-baik informasi loker selengkapnya dibawah ini.
PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing
PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing merupakan salah satu perusahaan raksasa otomotif yang sedang berkembang pesat didunia termasuk di indonesia. perusahaan otomotif asal jepang ini merupakan perusahaan yang bergerak di bidang produksi otomotif sepeda motor. diantara jenis sepeda motor yang di produksi oleh Yamaha ini yaitu Yamaha Mio, Jupiter MX, X Ride, T Max, Vixion, Byson, R15, R25, R6, R1, dll.
Yamaha berdiri di Indonesia sejak 1974, memberikan kontribusi yang besar dalam penyediaan alat transportasi kendaraan roda dua, dengan standar kualitas yang tinggi disertai pelayanan purna jual yang tersebar di seluruh Indonesia dengan total jaringan lebih dari 3.000 dealer dan bengkel. Yamaha Indonesia memiliki perjalanan dan pengalaman yang panjang dalam memproduksi dan melayani masyarakat Indonesia. Yamaha Indonesia secara terus menerus melakukan inovasi terhadap produk, proses produksi maupun pelayanan yang selalu berorientasi terhadap keinginan dan kepuasan pelanggan serta komunitas sebagai prioritas utama perusahaan.
Pada bulan ini, Yamaha kini sedang membuka kembali lowongan kerja PT Yamaha Motor untuk SMK/D3/S1 terbaru 2016 dengan banyak posisi yang tersedia. berikut ini admin informasikan loker dari Yamaha dengan posisi jabatan dan kualifikasi seperti dibawah ini.
Lowongan Kerja PT Yamaha Motor Untuk SMK/D3/S1 Terbaru 2016 Banyak Posisi
Posisi Jabatan :
- Operator Manufacturing
Persyaratan :
A. Kriteria Umum :- Usia 18-20 tahun
- Tidak pernah bekerja sebelumnya di PT. Yamaha Indonesia Motor Mfg.
- Belum pernah menikah dan tidak sedang hamil
- Pendidikan : SMU/ SMK diutamakan jurusan Mesin / Otomotif / Listrik / Elektro.
- Dengan nilai raport rata-rata 6
- Lulusan 3 tahun terakhir dan tidak sedang menjalani perkuliahan
- Tinggi badan laki-laki min.160 & wanita min. 158cm, dengan berat badan ideal
- Tidak memiliki kelainan mata (minus/plus/butawarna)
- Pria : rambut rapi (maksimal panjang rambut 2 cm), Wanita : rambut rapi
- Pria & Wanita : tidak bertato & tindik di telinga (khusus wanita : tindik >1 pasang)Memiliki semua bagian tubuh lengkap (tidak ada cacat tubuh)
- Memiliki semangat untuk bekerja dan mau belajar
- Mampu bekerja di bawah tekanan
- Bersedia untuk bekerja lembur dan atau shift
- Sopan, jujur, tidak emosiona
- Tidak pernah terlibat narkoba, minuman keras, tindak kriminal, dan asusila.
Posisi Jabatan :
- Frontliner
- Wanita, Pendidikan min. SMA / SMK
- Berpenampilan menarik
- Memiliki kemampuan komunikasi yang baik
- Penempatan di Bandung
- Khusus untuk pelamar yang berdomisili di wilayah Bandung
Posisi Jabatan :
- Administrasi
Persyaratan :
- Wanita, SMA / SMK jurusan Akuntansi / Administrasi
- Teliti dan jujur
- Memiliki minat pada bidang administrasi
Posisi Jabatan :
- Production Engineering
Persyaratan :
- Pria
- Pendidikan D3 jurusan Teknik Mesin/ Teknik Elektro
- Memahami dan mengerti Expense, Cost Down dan Aktivitas Productivity
- Mengerti & memahami mengenai Preventive Maintenance
- Memiliki kemampuan analisa & komunikasi yang baik
- Mampu bekerja dibawah tekanan
- Lebih disukai yang memiliki pengalaman minimal 1 tahun
- Penempatan di Pulo gadung – Jakarta Timur.& Karawang – Jawa Barat
Posisi Jabatan :
- Temporary Finance
Persyaratan :
- Wanita
- Pendidikan D3 Akuntansi / Manajemen Keuangan
- Memiliki kemampuan analisa yang baik
- Menyukai jenis pekerjaan yang bersifat administrasi
- Berdomisili wilayah Bandung
- Bersedia untuk bekerja temporary
Posisi Jabatan :
- Finance
Persyaratan :
- Minimum IPK 3.00
- Menguasai aplikasi Ms. Office (Ms.Word, Ms.Excel dan Power Point)
- Mampu berbahasa Inggris aktif secara lisan & tulisan
- Mampu bekerja dengan baik secara mandiri ataupun tim
- Belum pernah mengikuti proses rekrutmen di PT. Yamaha Indonesia Motor Mfg
- Penempatan di Bali
Posisi Jabatan :
- Export Plan
Persyaratan :
- Pria, S1 Jurusan Teknik Industri
- Menguasai Ms. Office (Ms. Word, Excel & Power Point)
- Mempunyai kemampuan analisa yang tinggi
- Memiliki kemampuan Bahasa Inggris aktif baik lisan dan tulisan
- Menyukai pekerjaan lapangan dan back office
Posisi Jabatan :
- Quality Enginereeng
Persyaratan :
- Pria , S1 Teknik Metalurgi / Material
- Fresh Graduate
- Bersedia bekerja baik di lingkungan office maupun lapangan produksi
- Memiliki keterampilan menggunakan Ms Office & AutoCad (Drawing 3D)
- Penempatan : Pulo Gadung
Posisi Jabatan :
- Marketing Business Development
Persyaratan :
- Pria, S1 Teknik Industri / Manajemen / Bisnis
- Memiliki SIM A
- Memiliki minat yang kuat pada bidang marketing
- Mempunyai kemampuan analisa yang tinggi
- Bersedia melakukan perjalanan dinas keluar kota
- Bersedia untuk penempatan di seluruh wilayah Indonesia
Posisi Jabatan :
- Accounting
Persyaratan :
- Pria/Wanita, S1 Akuntansi
- Memiliki pengalaman minimal 2 tahun di perusahaan sebagai staff accounting / pernah bekerja di KAP
- Penempatan di Jakarta
Posisi Jabatan :
- Production Engineering
Persyaratan :
- Pria, S1 Teknik Industri / Teknik Mesin
- Memahami dan mengerti Expense, Cost Down dan Aktivitas Productivity
- Mengerti & memahami mengenai Preventive Maintenance
- Memiliki kemampuan analisa & komunikasi yang baik
- Mampu bekerja dibawah tekanan
- Lebih disukai yang memiliki pengalaman minimal 1 tahun
- Penempatan di Pulo gadung – Jakarta Timur.& Karawang – Jawa Barat
Posisi Jabatan :
- Production Control
Persyaratan :
- Pria , S1 Teknik Industri
- Tertarik dengan pembuatan rencana produksi
- Mampu membaca dan mengolah data terkait dengan rencana produksi
- Memiliki kemampuan analisa yang tinggi
- Penempatan : Jakarta
Tata Cara Pelamaran :
Untuk tata cara pelamaran di PT Yamaha Motor, hanya bisa dilakukan secara online dengan mengisi form lamaran diwebsite resmi PT Yamaha. Bagi anda yang sesuai dengan persyaratan dan kualifikasi diatas, anda bisa registrasi secara online dengan mengunjungi link sumber dibawah ini :
Kantor Pusat PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing
Jl. DR. KRT. Rajiman Widyodiningrat - (Jl. Raya Bekasi Km 23) Pulo Gadung, Jakarta 13920, Indonesia Tel. (021) 2457-5555, 461-8000 (Hunting)
Demikian informasi dari lowongan kerja PT Yamaha Motor untuk SMK/D3/S1 terbaru 2016 banyak posisi yang tersedia. bagi anda yang berminat, silakan daftarkan diri anda secara online melalui link yang admin share diatas.
Baca juga : Lowongan Kerja SOHO Global Health SMA/SMK Terbaru 2016 Banyak Posisi
PERHATIAN !!!
- Kami (www.iniloker.com) tidak pernah meminta imbalan atau biaya dalam bentuk apapun terhadap proses rekrutmen disitus ini, apabila ada pihak yang mengatasnamakan kami atau perusahaan meminta biaya seperti transportasi, akomodasi dan yang lainnya dipastikan itu Penipuan/Palsu!
- Jika informasi ini bermanfaat, silakan anda SHARE informasi lowongan kerja ini melalui tombol sosial media dibawah. Untuk mendapatkan update informasi lowongan kerja terbaru, silakan anda like FANSPAGE kami. Terimakasih.
0 Response to "Lowongan Kerja PT Yamaha Motor Untuk SMK/D3/S1 Terbaru 2016 Banyak Posisi"
Posting Komentar